Anggota DPRD Kabupaten Wajo dari Partai Gelora, Amran, memberikan apresiasi WAJO – Anggota DPRD Kabupaten Wajo dari Partai Gelora, Amran, memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada Penjabat (Pj) Bupati Wajo atas keberhasilan dalam menjalankan tugasnya selama periode 2024-2025. Pj Bupati Wajo telah resmi menyelesaikan masa jabatannya pada tanggal 20 Februari 2025 dengan berbagai pencapaian yang membanggakan bagi […]
WAJO – Ketua DPRD Wajo, Firmansyah Perkesi, bersama Bupati Wajo, Andi Rosman, dan Wakil Bupati, dr. Baso Rahmanuddin, melakukan kunjungan ke Pasar Mini Sengkang pada Selasa (4/3). Kunjungan ini bertujuan untuk meninjau kondisi pasar serta menyerap langsung aspirasi pedagang.Dalam kesempatan tersebut, rombongan menyusuri area pasar dan berdialog dengan pedagang.Ketua DPRD Wajo, Firmansyah Perkesi, menegaskan komitmennya […]
WAJO– Dalam momen penuh kebahagiaan, H. Sudirman Meru, mewakili DPRD Wajo, menghadiri acara Wisuda angkatan III Institut Ilmu Hukum dan Ekonomi Lamaddukelleng, Sabtu, 18 Januari 2025. Acara yang berlangsung khidmat tersebut diadakan di Ruang Pola Kantor Bupati Wajo dan dihadiri oleh wisudawan bersama keluarga mereka. H. Sudirman Meru menyampaikan apresiasi tinggi atas kontribusi Institut Ilmu […]
WAJO — Ketua DPRD Wajo Firmansyah Prekesi mendampingi Pj Bupati Wajo, Andi Bataralifu meresmikan Gedung UPTD Puskesmas Salobulo, Rabu (15/1/2025). Usai kegiatan, Politisi Partai Gerindra ini mengatakan, kehadiran gedung megah tersebut adalah wujud dari perhatian pemerintah dan legislatif untuk menghadirkan sarana kesehatan yang memadai yang dibarengi dengan peningkatan mutu pelayanan.Menurutnya, gedung puskesmas dibangun untuk melayani […]