DPRD Wajo menggelar rapat dengar pendapat dengan sejumlah perusahaan yang ada di Kabupaten Wajo. Agenda rapat ini membahas tentang Corporate Social Responsibility (CSR) dan ketenagakerjaan, Senin (28/08). Rapat dengar pendapat yang digelar di ruang rapat ...