Pelajari strategi pengolahan sampah di ibukota negara WAJO – Komisi III DPRD Kabupaten Wajo bersama Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Wajo melakukan kunjungan konsultasi ke Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta, Kamis (21/3/2024). Rombongan dipimpin oleh Sekretaris Komisi III Arga Prasetya, didampingi anggota komisi Yunus Panaungi, Andi Yusri, dan H Irfan. Hadir pula Kepala […]